Tersesat Dalam Hutan Rimba Cintamu
Tuesday, 2 April 2013
Add Comment
Karya: Eka Aprilia
(Ratu Eka Bkj)
Aku berada dalam huta rimba
cintamu.
Disini diriku tersesat hingga tak
mampu mencari jalan keluar, untuk pergi meninggalkan rasa ini. Semua jalan
tertutup.
Pepohonan cinta mendekap diriku
begitu erat, sampai-sampai aku hanya mampu terdiam dan tak berkutik.
Aku terjerat oleh semua akar-akar
cerita bersamamu, parasmu yang menjadi hantu di dalam otak dan bayangku.
Hutan hatimu begitu lebat dengan
dedaunan-dedaunan cintaku. Akar-akar yang menjerat daun ini hingga lumpuh tak
berdaya. Tuk memusnahkan sinar mentari
di wajahmu yang selalu ada dalam mimpi.
Kurangkai berjuta bunga-bunga
puisi untuk engkau, untuk ungkapkan pada
dikau bahwa aku selalu mencintai dan sedang merindu.
Engkau yang nggak mungkin bisa terhapuskan, aku
yang terus bolak-balik memutari hutan rimba hatimu sampai nafas berhenti.
DUKUNG SITUS INI YA PEMIRSA, SUPAYA KAMI SEMANGAT UPLOAD CONTENT DAN BERBAGI ILMU SERTA MANFAAT.
DONASI DAPAT MELALUI BERIKUT INI =
0177-01-042715-50-9
EKA APRILIA.... BRI...
0895367203860
EKA APRILIA, OVO
0 Response to "Tersesat Dalam Hutan Rimba Cintamu"
Post a Comment